Langsung ke informasi produk
1 dari 1

bpkgunungmulia

Sejarah Perkembangan Pikiran dan Praktek PAK jilid I

Sejarah Perkembangan Pikiran dan Praktek PAK jilid I

Harga reguler Rp 172.000,00 IDR
Harga reguler Harga obral Rp 172.000,00 IDR
Obral Habis
Tidak ada variant
SEJARAH PERKEMBANGAN PIKIRAN DAN PRAKTEK PAK JILID I
Penerbit : BPK Gunung Mulia
Penulis : Robert R.Boehlke
Bahasa : Indonesia
Ukuran : 14x21 cm
Tebal : 512 hlm
ISBN : 978-979-415-585-3

Sering kali terjebak dalam anggapan bahwa suatu pemikiran yang baru pastilah relevan dibandingkan dengan pemikiran dari beberapa abad sebelumnya yang dianggap usang, atau kita terjebak dalam rasa pesona bahwa suatu pemikiran yang hebat dan menarik pastilah pemikiran yang orisinal.

Buku inilah yang akan menolong kita keluar dari jebakan-jebakan itu, sekaligus melihat banyak pemikiran pedagogis dari masa lampau dalam menata dan merancang strategi ke masa depan.
1. Dasar Pendidikan agama kristen masa kuno
2. Pendidikan agamawi dalam Perjanjian Baru
3. Pendidikan agama kristen dalam gereja purba
4. Pendidikan agama kristen pada abad pertengahan
5. Pendidikan agama kristen menjelang reformasi
6. Pendidikan agama kristen pada zaman reformasi protestan (Luther & Calvin)
7. Ignatius Loyola, pendidikan jalan kehidupan suci.

Lanjut...
Buku jilid kedua akan meneruskan kisah perkembangan pendidikan agama Kristen sesudah masa lawan Reformasi sampai saman modern ini.
Lihat detail lengkap